Blogger Widgets

17 Apr 2011

Cara Mudah Backup & Restore Bookmarks (IE, Firefox, Chrome dan Opera)

Salah satu manfaat menggunakan bookmarks ialah kita dapat dengan mudah mengakses blog, wapsite, forum, website, tempat hosting ataupun laman lainnya tanpa harus mengetik terlebih dahulu alamat suatu situs di address bar, ini bisa mempersingkat waktu walaupun mengetik alamat situs tidak memerlukan waktu yang lama namun ke simpelan fitur bookmarks membuat kita tidak perlu repot lagi mengetik huruf demi huruf.

Saya pribadi banyak menyimpan alamat situs di brwoser Firefox yang saya gunakan, namun terlalu banyak menyimpan laman web di bookmarks sangat mempengaruhi kinerja Firefox alias bikin berat, tetapi ada cara lain menyimpan bookmarks tanpa harus mengorbani kecapatan loading browser yang kita gunakan.

Save Bookmarks Internet Explorer
1. Dari opsi File pilih Import and Export.
2. Klik opsi Export to a file lalu klik Next.
3. Pada layar berikutnya pilih Favorit dan klik Next.
4. Pada layar berikutnya lagi klik Favorites dan klik Next.
5. Sekarang pilih tujuan di mana kamu ingin menyimpan bookmark lalu klik Ekspor.
6. Save bookmarks kamu dengan eksistensi html


Save Bookmarks Mozilla Firefox
1. Dari menu Bookmarks pilih opsi Organize Bookmarks.
2. Dari layar pop-up klik Import dan Backup selanjutnya pilih opsi Ekspor HTML.
3. Sekarang pilih tujuan di mana kamu ingin menyimpan file bookmark lalu save dengan eksistensi html.

Untuk mengembalikan file yang disimpan, ikuti langkah 1 dan langkah 2, pilih opsi Impor Ekspor HTML bukan HTML dan melanjutkan.


Save Bookmarks Google Chrome
1. Dari menu Tools, pilih Bookmark Manager.
2. Klik menu Atur di manajer.
3. Pilih Ekspor bookmark.
4. Pilih lokasi dimana anda ingin file yang diekspor yang akan disimpan, kemudian klik Simpan.

Untuk mengembalikan bookmark, ikuti langkah 1, langkah 2 dan pada langkah 3 pilih penanda Impor.


Save Bookmarks Opera
1. Dari menu File, pilih opsi Impor dan Ekspor. (atau Menu> Pengaturan> Impor dan Ekspor)
2. Gulir ke menu pull-down di sebelah kanan dan pilih Bookmarks Ekspor sebagai HTML.
3. Pada layar berikutnya, pilih folder tujuan dari menu Simpan dalam kotak teks di bagian atas layar.
4. Cukup klik tombol Simpan dan selesai.

Untuk mengembalikan ikuti seperti langkah di atas, tapi kali ini pilih opsi "Impor Bookmark".


screenshot

spoiler utk bookmarks yang di restore
Comments
1 Comments

1 komentar:

Anonim mengatakan... [Balas Komentar]

Like this...

sangat berguna buat saya :D

Posting Komentar

Jadilah pengunjung & pembaca yang baik, tuangkanlah komentar anda.....!!!
silahkan share jika menurut anda artikel di atas bermanfaat, namun jgn lupa utk menyertakan sumbernya...

Komentar anda akan muncul setelah di setujui penulis blog

© s1s1 9elap Qu™ 2010